Gigi Palsu Lepasan

Gigi tiruan / gigi palsu lepasan adalah prostesis gigi yang dirancang untuk menggantikan gigi yang hilang dan dapat dilepas serta dipasang kembali dengan mudah oleh penggunanya. Jenis gigi tiruan ini menjadi pilihan bagi banyak orang yang ingin mendapatkan kembali fungsi pengunyahan, estetika, dan kepercayaan diri tanpa perlu menjalani prosedur bedah seperti implan gigi.
Prosedur
- Pemeriksaan, cetak & konsultasi
- Uji Coba Gigi
- Pemasangan gigi tiruan
- Kontrol
Mengapa pembuatan gigi tiruan jenis ini di Denticia Dental?
Gigi tiruan di klinik denticia dental dibuat oleh dokter spesialis prosthodontic memiliki keahlian untuk membuat gigi tiruan dengan baik. Dokter dokternya yang ramah dan pendengar yang baik sehingga pasien dengan leluasa berdiskusi selama proses pemilihan gigi tiruan. Klinik ini mampu membuat gigi tiruan berbagai macam jenis, sehingga dapat menyesuaikan kondisi Kesehatan ataupun finansial pasien. Fasilitas yang lengkap di klinik ini membuat pasien semakin nyaman selama proses pembuatan gigi tiruan. Testimoni pasien pasien yang sudah menggunakan gigi tiruan buatan klinik ini teruji dapat mengembalikan fungsi bicara, makan dan estetik pasien.
Hasil Perawatan





